alamat Thunderbird:
http://www.mozillamessaging.com/en-US/Thunderbird/
sedangkan Thunderbird portable dapat diunduh disini:
http://portableapps.com/apps/internet/Thunderbird_portable
Adapun beberapa fitur yang baru di Thunderbird 3
- dari tampilannya dan toolbar baru yang lebih simpel dan luas
- sudah mendukung multi tab
- tampilan search yang lebih interaktif dengan timelibe
- Activity Manager
- Smart Folders
- One-click Address Book
- Attachment Reminder
http://www.mozillamessaging.com/en-US/Thunderbird/features
Berikut beberapa screenshot dari Thunderbird 3:
Catatan:
Disini saya mencoba yang versi portable nya. Meneruskan kebiasaan seri-seri sebelumnya. Dengan alasan mobilitas dan kemudahan saja :-)
Untuk memindahkan data-data dari Thunderbird lama, cukup memindahkan atau copy folder \Data\profile kemudian ditindihkan ke folder Data di ThunderbirdPortable yang baru. Kemudian jalankan aplikasi seperti biasa, maka selanjutnya tinggal menunggu Thunderbird melalukan re-index.